Membuat Mawar Menjadi Lebat
Jika Anda menginginkan bunga mawar Anda terlihat lebih lebat, ikuti tips dibawah ini:- Siramkan air dingin bekas kondensasi AC ke bunga mawar setiap hari
- Jangan berlebihan dalam menyiram karena akan membuat tangkai menjadi busuk.
- Rajinlah memotong bunga yang sudah kering agar tunas dan kuncup bunga dapat tumbuh lagi
- Perhatikan jika daun mawar ada yg terinfeksi jamur, potong segera daun yg terinfeksi agar tidak menyebar ketempat lain.
Sumber: Berbagai sumber
Thanks for reading: Membuat Mawar Menjadi Lebat

0 komentar